Monday, October 4, 2010

Quotes From Mother Theresa - Mencapai Kerendahan Hati

Ya, aku salah satu pengagum Mother Theresa. Aku salut dan kagum akan bakti hidupnya untuk Tuhan dan sesama.

Suatu siang aku menemukan satu lembar kertas kecil yang bertuliskan quotes dari Mother Theresa - Mencapai Kerendahan Hati dimeja kerjaku. Sampai sekarang aku tidak tahu siapa yg menaruh quotes itu dimejaku. Kutaruh quotes itu dimeja kerjaku sehingga tiap waktu aku bisa membacanya. Aku suka sekali membacanya untuk menguatkan diri dan hati. Kucoba share dgn temans semuanya..

Quotes from Mother Theresa - Mencapai Kerendahan Hati :

- Berbicara sedikit mungkin ttg diri sendiri
- Urus sendiri persoalan pribadi
- Hindari rasa ingin tahu
- Jangan campuri urusan orang lain
- Terima pertentangan dgn kegembiraan
- Jangan memusatkan perhatian pada kesalahan orang lain
- Terima hinaan dan caci maki
- Terima perasaan tidak diperhatikan, dilupakan dan dipandang rendah
- Mangalah terhadap kehendak orang lain
- Terimalah celaan walupun anda tidak layak menerimanya
- Bersikap sopan dan peka, sekalipun orang memancing amarah anda
- Jangan mencoba agar dikagumi dan dicintai
- Bersikap mengalah dalam perbedaan pendapat walupun anda yang benar
- Pilihlah selalu yang tersulit.

Semoga menginspirasi hidup kita. Have a great today..




26 comments:

  1. sedang merasakan yang no 8,
    beraaattt..masi banyak juga yang bertentangan sama aku..saatnya belajar ;)

    thanks yo mba..

    ReplyDelete
  2. napa tho mak??YM mu jarang aktif sih??peluk pelukkkk

    ReplyDelete
  3. ya alloh, masih banyak yg harus kuperbaiki...thanks mba esti atas sharingnya...

    ReplyDelete
  4. fiiuuffh.. masi banyaak yang harus di koreksi dalam diri ku... thank u suda di ingat kan mba... :)

    ReplyDelete
  5. Thank you Mbak Esti! Have a great day juga yaaa :)

    ReplyDelete
  6. mak ikeeeen,biasalah namanya hidupp..lagi merasa sendiriii,merasa rendah,ga bisa ngapa2in,ga seperti yang lain dan lain sebagainya :(

    hihihi iyaaa,akhir2 ini tidurnya sorean mulu..kalo mau chat nunggu malem2 nindya ma ayahnya bobok dulu..kalo ga bakalan kena sindir hehehe..*pegang hp mulu katanya*

    intinya,masi jauuuh lah dari kriteria diatas..semoga makin baik dehh

    ReplyDelete
  7. aku juga pernah mak mengalami no 8 juga..aku mengalaminya dikantor...bawa dlm doa segala keluh kesah kita pada Allah mak. kuat dan sabar ya...

    ReplyDelete
  8. senengnya dikunjungi sohibku...
    sama2 ya mak

    ReplyDelete
  9. makasi ya mbaaak..*nangis aku*
    kudu berusaha mendekatkan diri teruuuss..

    ReplyDelete
  10. sama bu ok. aku merasa nothing membaca quotes diatas. banyak dan banyak yg harus dikoreksi dr cara hidup kita...

    ReplyDelete
  11. nangislah kalo itu bisa membuatmu lega mak...
    sini kupeluk lagi lebih eratt...percayalah Allah pasti akan memberi jalan dr setiap msl kita asal kita pasrah dan meminta kepadaNYa..

    ReplyDelete
  12. hai mak spring baca komenmu aku inget aku mau pesen coklatmu kok ga ada pm ni...

    ReplyDelete
  13. mom Esti.. ijin copas yah...

    hikzz.. ada bbrp poin yg juga sedang kurasakan... makasiy ya, sangat melegakan setelah membaca quotes Mother Teresa Ini :)

    ReplyDelete
  14. hai mom erica..
    silahkan. semoga bermanfaat utk kehidupan pribadi kita mommy...GBU

    ReplyDelete
  15. Matur nuwun sampun ngemutaken kula dateng kabecikan. God bless you jeng Esti!

    ReplyDelete
  16. sami sami Ibu. Gusti berkahi Ibu sekaliyan keluarga.

    ReplyDelete
  17. walahh.. kemarin nda masuk ta PM kuuu? T..T" wes tak PM lagii ya mbaak yuuuu.... suwuunnnn

    ReplyDelete